Cara Memakai Jilbab 2012 Cara Memakai Jilbab yang baik dan benar di tahun 2012. Caranya memakai jilbab ternyata gampang, namun karna gampangnya ada kesalahnan yang tidak diketahui oleh pemakainya. Banyaknya masalah dalam memakai jilbab menjadi suatu kendala. Bagaimana menggunakan jilbab yang baik dan benar. Berikut Tips dan Triknya:
Cara Pertama Memakai Jilbab 2012 :
- Pakailah jilbab segiempat seperti biasa, setelah itu lipatlah jilbab segiempat tadi menjadi bentuk segitiga dan pasanglah salah satu ujung jilbab tersebut tepat dibawah dagu dengan dililit dan rapikan dengan menggunakan peniti.
- Setelah selesai memasag jilbab segiempat yang pertama, lalu pasanglan jilbab segiempat yang kedua dengan menggunakan cara yang pertama tadi.
- Setelah selesai ekor jilbab yang pertama diangkat keatas jilbab yang kedua tadi, lalu rapikanlah menggunakan jarum pentul. Dan sisa ujung dari jilbab kedua ini akan dibuat dalam bentuk bunga, dengan cara pilinlah dan bentuk ujung jilbab kedua tadi menjadi bentuk bunga. dan sematkanlah jarum pentul setelah selisai membentuk.
- Lakukanlah terus sampai ujung jilbab tersebut habis dan telah menjadi bentuk bunga.
Cara Kedua Memakai Jilbab 2012 :
- Langkah pertama memakai adalah Gunakan ciput sebagai dalaman.
- Taruh Jilbab pashmina dikepala, dengan bagian kiri lebih pendek.
- Kemudian Tarik kerudung pashmina kebelakang tengkuk, kemudian berikan peniti
- Tarik bagian jilbab pashmina yang panjang, melingkar dari atas kebawah, sampai habis.
- Dibagian atas pada ujung pashmina yang dilingkarkan ke atas tadi, kasih penghias berupa bros jilbab atau peniti jilbab, supaya lebih cantik lagi.
Nah cara diatas adalah bagaimana Cara Memakai Jilbab yang baik dan benar di tahun 2012 ini. Cara diatas bisa anda gunakan untuk menjadikan dandanan anda terlihat menarik dengan jilbab yang benar. Sedikit Tips dan Cara diatas di maksud untuk membantu anda. Semoga bermanfaat.
.
.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar